Beranda | Artikel
Islam Diasingkan (Ustadz Ahmad Zainuddin, Lc.)
Sabtu, 28 November 2015

Bersama Pemateri :
Ustadz Ahmad Zainuddin

Ceramah agama Islam oleh: Ustadz Ahmad Zainuddin, Lc.

Untuk kajian beliau yang sebelumnya bisa Anda download di sini.

Ringkasan Ceramah Agama Islam: Islam Diasingkan

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

بَدَأَ اْلإِسْلاَمُ غَرِيْباً، وَسَيَعُوْدُ غَرِيْباً كَمَا بَدَأَ، فَطُوْبَى لِلْغُرَبَاءِ

“Islam dimulai dalam keadaan asing, dan akan kembali asing sebagaimana awalnya. Maka beruntunglah orang-orang yang asing.”

Sering kali kita temukan bahwa ajaran Islam yang murni dianggap asing, sedangkan ajaran baru yang tidak ada contohnya dari Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam justru dianggap biasa.

Download juga: Berbahagialah bagi Al-Ghuraba, yaitu Orang-orang yang Asing – Ustadz Abu Qatadah

Pada saat kondisi masyarakat rusak dan Islam dianggap asing, maka orang-orang yang berpegang teguh dengan ajaran Islam dan sunnah-sunnah Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pun dianggap aneh dan tidak jarang pula dikucilkan.

Simak lebih lanjut penjelasan tentang “Islam Diasingkan” yang disampaikan oleh Ustadz Ahmad Zainuddin dengan mendownload ceramah agama ini sekarang juga.

Download Ceramah Agama: Ustadz Ahmad Zainuddin – Islam Diasingkan

Jangan lupa untuk turut membagikan link download kajian ini ke akun media sosial yang Anda miliki, baik Facebook, Twitter, Google+, atau yang lainnya.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/17457-islam-diasingkan-ustadz-ahmad-zainuddin-lc/